Windows 11 Insider
Tampilan Menu Windows 11 versi Insider |
Tepat 24 Juni 2021, Microsoft mengumumkan akan release Windows 11 sebagai kelanjutan dari windows 10 yang sudah lama kita gunakan. Windows 11 ini direlease secara online di Youtube tepat jam 10 Malam WIB.
Untuk mereka yang ingin menggunakan Windows 11 versi terbaru mesti bersabar, karena OS ini akan direlease secara live update kira kira kahir tahun 2021.
Hal apa saja yang menarik dari OS besutan Microsoft ini? menurut saya.
1. UI membulat:
Dia memiliki UI yang baru dengan desain fluent di bagian sudut sudut windows nya. Seperti kita melihat siku yang dihaluskan, sama seperti dalam CSS, kita kasih property border-radius: 12px.
2. Search:
Menu startnya ada dibagian tengah, kalau biasanya kita menggunakan Windows 7 atau 10, tombol start logo windows ada disisi kiri bawah. Ini berbeda, dia ada ditengah.
3. Pengaturan Setting:
4. Menu Widget:
Sudut menu lebih terlihat halus |
Menu startnya ada dibagian tengah, kalau biasanya kita menggunakan Windows 7 atau 10, tombol start logo windows ada disisi kiri bawah. Ini berbeda, dia ada ditengah.
Start Menu |
Ini adalah contoh bagian Setting Windows 11 Insider |
4. Menu Widget:
Menu Widget untuk Informasi sesuai minat user |
Bagaimana untuk merasakan atau mencoba Windows versi 11 ini? Caranya mudah. Anda bisa melakukannya dengan register Insider user di menu Setting. Kemudian pilih yang Dev, atau versi Development. Maka nanti akan memperoleh update bernama: windows 11 insider preview 10.0.22000.51(co_release).
Update ini yang akan merubah windows 10 anda menjadi windows 11.
Sekian dari saya, terima kasih.
Best Regards
Agustinus Giri Hartono
Social Media